TINGKAT KEMAMPUAN MOTORIK PESERTA DIDIK KELAS IV DI SEKOLAH DASAR PEMBANGUNAN LABORATORIUM UNIVERSITAS NEGERI PADANG

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Minta Harahap
Nurul Ihsan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kemampuan motorik peserta didik kelas IV dan V Sekolah Dasar Pembangunan Laboratorium Universitas Negeri Padang tahun ajaran 2025/2026. Jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Subjek penelitian ini siswa kelas IV dan V A Sekolah Dasar Pembangunan Laboratorium Universitas Negeri Padang. Sampel penelitian ini diambil menggunakan teknik random sampling yaitu sampel yang diacak yang berjumlah 25 dan 23 peserta didik. Instrumen yang digunakan, berupa tes shuttle run 4x10 meter, lompat jauh tanpa awalan, tes lari cepat 4 detik, lempar tangkap bola jarak 1 meter dengan tembok, dan tes stork stand positional balance. Hasil penelitian dapat diketahui, “baik sekali” 2 orang (9,1%) kelas 4A dan 1 orang (4,35%) kelas 5A, “baik” 4 orang (16%) kelas 4A dan 3 orang (13,04%) kelas 5A, “cukup” 9 orang (36%) kelas 4A dan 11 orang (47,83%) kelas 5A, “kurang” 10 orang (40%) kelas 4A dan 6 orang (26,09%) kelas 5A “sangat kurang” 0 orang (0%) kelas 4A dan 2 orang (8,70%) kelas 5A. Maka dapat disimpulkan bahwa tingkat kemampuan motorik kasar kelas IV dan V A termasuk kategori “kurang” untuk kelas IV dan “cukup” untuk kelas V.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Harahap, M., & Ihsan, N. (2025). TINGKAT KEMAMPUAN MOTORIK PESERTA DIDIK KELAS IV DI SEKOLAH DASAR PEMBANGUNAN LABORATORIUM UNIVERSITAS NEGERI PADANG. Jurnal JPDO, 8(8), 2754-2763. https://doi.org/10.24036/JPDO.8.6.2025.198

References

Afrengty, R, Eldawaty, Putra, A. N. (2020). Sport Science:Aktivitas, Hubungan Dengan, Bermain Motorik, Kemampuan Sekolah, Siswa. 20, 1–9.
Arikunto, S. (2006). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Arsil & Despita Antoni. 2024. Evaluasi Pendidikan Jasmani Dan Olahraga”. Unibersitas Negeri Padang.
Azizcha, R., & Komaini, A. (2019). Kemampuan Motorik Siswa Sekolah Dasar Di Kota Pariaman Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. STAMINA, 2(3), 53-61.
Bakhtiar Syahrial. 2018. “Belajar Motorik”. Padang.
Bakhtiar, S., Khairuddin, O., Syahputra, R., Putri, L. P., & Asnaldi, A. (2020). Pengaruh Keseimbangan Terhadap Tingkat Level Perkembangan Kemampuan Lokomotor Siswa Paud Kabupaten Padang Pariaman. Educatio, 15(1), 12-21.
Bakhtiar, S., Pulungan, A. A., Oktarifaldi, O., Syahputra, R., & Putri, L. P. (2020). Pengaruh Koordinasi Mata-Tangan, Body Mass Index dan Jenis Kelamin terhadap Kemampuan Objek Kontrol Siswa PAUD. Jurnal MensSana, 5(1), 9-14.
BZ, S. M., Alnedral, A., Ihsan, N., & Damrah, D. (2024). Pengaruh motivasi belajar, kemampuan motorik lingkungan terhadap hasil belajar pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 12(1), 1–13.
BZ, S. M., Alnedral, A., Ihsan, N., & Damrah, D. (2024). Pengaruh motivasi belajar, kemampuan motorik lingkungan terhadap hasil belajar pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 12(1), 1–13.
Firdausi, N. I. (2020). KEMAMPUAN MOTORIK SISWA KELAS IV DAN V SD NEGERI 1 KARANGSARI KABUPATEN KULON PROGO. Kaos GL Dergisi, 8(75), 147–154.
Galang Sulaksono. (2021). Analisis Kemampuan Motorik Siswa Kelas IV dan V SD Negeri Pojok I Kecamatan Kwadungan Kabupaten Ngawi Galang Sulaksono 1). Unwahas Sport and Educations Journal, 2(8), 1–8.
Gusril. 2008. Model Pengembangan Motorik Siswa Sekolah Dasar. Universitas Negeri Padang.
Ihsan, N., & Rohim, I. (2024). Hubungan Kekuatan Otot Lengan Dan Keseimbangan Dengan Kemampuan Shooting Pada Atlet Petanque Kabupaten Tebo. Jurnal JPDO, 7(5), Press-Press.
Ihsan, N., Gusril, G., Bahtra, R., & Andika, H. (2024). The Influence of Eye-Hand Coordination, Nutritional Status and the Object Control Ability of Early Childhood. ACTIVE: Journal of Physical Education, Sport, Health and Recreation, 13(1).
Ihsan, N., Zulman, Z., & Adriansyah, A. (2018). Hubungan Daya Ledak Otot Tungkai dan Dayatahan Aerobik Dengan Kemampuan Tendangan Depan Atlet Pencak Silat Perguruan Pedang Laut Pariaman. Jurnal Performa Olahraga, 3(01), 1-1.
Ilham Ottavian & Abdul Aziz Hakim. 2022. Kemampuan Motorik Anak Sekolah Dasar Berdasarkan Perbedaan Status Sosial Ekonomi Keluarga. Juni 2022. Vol 10 No 02. Pp 89-96. Jurnal Kesehatan Olahraga.
Komaini, A. (2019). kemampuan Motorik Anak Usia Dini. In padang.
Leonardo, A., & Komaini, A. (2020). Hubungan aktivitas fisik terhadap keterampilan motorik. Jurnal Stamina, 4(3), 138–142.
Leonardo, A., & Komaini, A. (2021). Hubungan aktivitas fisik terhadap keterampilan motorik. STAMINA, 4 (3), 135-144.
Mardalis. 2010. Metode Penelitian suatu pendekatan Proposal. PT Bumi Aksara.
Mertha., ML. 2016. Metode Penelitian Kuantitaf. Yogyakarta. Quadrant.
Naldi, I. Y., & Irawan, R. (2020). Kontribusi Kemampuan Motorik Terhadap Kemampuan Teknik Dasar Pada Atlet Ssb (Sekolah Sepakbola) Balai Baru Kota Padang. Jurnal Performa Olahraga, 5(1), 6–11.
Oktavian, I., & Hakim, A. A. (2022). Kemampuan Motorik Anak Sekolah Dasar Berdasarkan Perbedaan Status Sosial Ekonomi Keluarga. Jurnal Kesehatan Olahraga, 10(2), 89–96.
Putra, A. N. (2018). Development of skill training model football basic techniques through approach global analytical global. Journal of Indonesian Physical Education and Sport Vol, 4, 2.
Putra, A. N., Joni, A., Ihsan, N., & Zulbahri, Z. (2023). Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan di Sekolah Dasar Negeri 15 Ampalu Kecamatan Pariaman. Jurnal Jpdo, 6(1), 92-96.
Rinaldi, M. S., & Yudanto, Y. (2019). Tingkat Kemampuan Motorik Siswa Kelas Atas Di Sekolah Dasar Negeri Gadingan Wates Tahun 2018/2019. PGSD Penjaskes, 8(3).