Tinjauan Kebugaran Jasmani Siswa kelas XI SMA Negeri Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Sindi Paujiah
Arsil Arsil

Abstract

Masalah dalam  penelitian  ini adalah diduga kebugaran jasmani kelas XI  SMA Negeri Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kebugaran jasmani siswa kelas XI SMA Negeri Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa kelas XI di SMA Negeri Megang Sakti berjumlah 192 orang. Teknik penarikan sampel adalah teknik purposive random sampling, maka sampel diambil berjumlah 28 orang.  Intrumen penelitian ini menggunakan tes berupa Tes Kebugaran siswa Indonesia (TKSI) Fase E-F. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa tingkat kebugaran  jasmani  siswa kelas XI SMA Negeri Megang Sakti kabupaten Musi Rawas diperoleh : Kebugaran Jasmani Siswa  Kelas XI di SMA N Megang Sakti secara keseluruhan 3 siswa (10,71%) kategori baik , 5 siswa (17,85%) kategori sedang (S), 17 siswa (60,71%) kurang , dan 3 siswa (10,72%) kategori kurang sekali

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Paujiah, S., & Arsil, A. (2025). Tinjauan Kebugaran Jasmani Siswa kelas XI SMA Negeri Megang Sakti Kabupaten Musi Rawas. Jurnal JPDO, 8(1), 116-126. https://doi.org/10.24036/JPDO.8.1.2025.13

References

Ananda, D. (2023). Tinjauan Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar Negeri 29 Batang Anai
Afrengty, R., Eldawaty, E., & Putra, A. N. (2020). Hubungan Aktivitas Bermain Dengan Kemampuan Motorik Siswa Sekolah Dasar Negeri 11 Padang Barat. Sport Science, 20(1), 1-9
Asnaldi, A. (2019). Kontribusi Motor Ability Dan Konsentrasi Terhadap Kemampuan Penguasaan Kata Heian Yodan Karateka Lemkari Dojo Angkasa Lanud Padang. Jurnal Menssana, 4(1), 17-29.
Arsil,. 2018. Pembinaan Kebugaran Jasmani Depok : PT Raja Grafindo.
Arsil. (2019). Pembinaan kondisi fisik, Padang:FIK UNP
Fitri, S., Deswandi, D., Yaslindo, Y., & Wulandari, I. (2023). Tinjauan Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Enam Lingkung Kabupaten Padang Pariaman. Jurnal JPDO, 6(5), 168-177.
Ikhsan, N. (2017). Hubungan Motivasi Kerja Dengan Kinerja Guru Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Dalam PengelolaanPembelajaran. Jurnal MensSana, 2(1), 55-64.
Kamal. F, dkk. (2018). Pengetahuan Gizi Siswa Yang Mengikuti Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Pertama Negeri 4 Padang. Jurnal Menssana. Volume 1, Nomor 2, hal 1- 6.
Lukmana, A., Eldawaty, E., Edwarsyah, E., & Handayani, S. G. (2024). Tinjauan Kebugaran Jasmani Kelas Fase E1 SMA Negeri 1 Candung Kabupaten Agam. Jurnal JPDO, 7(2), 208-2016.
Nur, H. W., Nirwandi, N., & Asmi, A. (2018). Hubungan Sarana Prasarana Olahraga Terhadap Minat Siswa Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Di Sma N 1 Batipuah Kabupaten Tanah Datar. Jurnal MensSana, 3(2), 93-101.
Rahmayanti, P. S. (2018). Gambaran Status Gizi Tingkat Kebugaran Jasmani Dan Prestasi Belajar Mahasiswa Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Denpasar (Doctoral Dissertaton, Jurusan Gizi).
Rosmawati. (2016). Hubungan Daya Ledak Otot Tungkai Dengan Kemampuan Shooting Pemain Club Futsal Sekolah Menengah Kejuruan Nusatama Padang. Jurnal MensSana, 1(2), 11. https://doi.org/10.24036/jm.v1i2.49
Sari, D. N. (2020). Tinjauan kebugaran
jasmani siswa sekolah dasar.
Sefri H. (2018) Pengaruh Metode Interval Training Terhadap Peningkatan Kesegaran Jasmani Mahasiswa Jurusan Pendidikan Olahraga. JURNAL PENJAKORA,4(2)
Sepdanius, E., Rifki, M. S., & Komaini, A. (2019). Tes dan pengukuran olahraga.
Sepriadi. (2017). Pengaruh Motivasi Berolahraga dan Status Gizi Terhadap Tingkat Kebugaran Jasmani. Journal Of Chemical Information and Modeling, Siahaan, M.,Akuntansi ,P.,Ekonomi, F., Bhayangkara, U.,Raya,J., Raya Perjuanngan, J.,Mulya ,M., & Utara B. (2020). Halaman 1-3
Sugiyono, S., & Lestari, P. (2021). Metode penelitian komunikasi (Kuantitatif, kualitatif, dan cara mudah menulis artikel pada jurnal internasional).
Suharsimi Arikunto (2010). Prosedur penelitian: Suatu Pendekatan Praktik.
Syafruddin. (2017). Perangkat Pembelajaran Ilmu Melatih Dasar. FIK UNP
Zulfaini, I., Damrah, D., Rosmawati, R., & Sari, D. N. (2023). Tinjauan Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar Swasta Islam Terpadu Kautsar Duri Mandau Kabupaten Bengkalis