Hubungan Koordinasi Mata Tangan dan Kelincahan Terhadap Under Ring Shoot Atlet Club Weekend Warrior Agam

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Muhammad Taufik Hidayad
Hendri Neldi
Hendri Neldi

Abstract

Masalah pada penelitian ini adalah rendahnya keterampilan under ring shoot atlet bola basket club Weekend Warrior Agam. Hal ini diduga karna kurangnya koordinasi mata-tangan dan kelincahan atlet. Maka dari itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan koordinasi mata tangan dan kelincahan terhadap under ring shoot pada atlet bolabasket club Weekend Warrior Agam. Jenis penelitian ini adalah korelasional. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 15 orang atlet. Sedangkan untuk sampel juga sebanyak 15 orang karena menggukan total sampling. Instrument dalam penelitian ini throws overhead and under arrest atau melempar dan menangkap bola basket dengan dua tangan ke dinding, illinois agililty test atau berlari lurus dan zig-zag melewati cone secepat mungkin sampai finish dan tes under ring shoot sebanyak - banyak selamat 1 menit. Berdasarkan data yang dianalisis menunjukkan bahwa : 1) Terdapat hubungan signifikan daya koordinasi mata-tangan terhadap under ring shoot atlet bolabasket club Weekend Warrior. 2) Terdapat hubungan signifikan kelincahan terhadap under ring shoot atlet bolabasket club Weekend Warrior. 3) Terdapat hubungan signifikan daya ledak otot tungkai dan koordinasi mata-tangan terhadap under ring shoot atlet bolabasket club Weekend Warrior.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Hidayad, M., Neldi, H., & Neldi, H. (2025). Hubungan Koordinasi Mata Tangan dan Kelincahan Terhadap Under Ring Shoot Atlet Club Weekend Warrior Agam. Jurnal JPDO, 8(1), 38-45. https://doi.org/10.24036/JPDO.8.1.2025.05

References

Aprisandy, Dwipa, Arie Asnaldi, and Nirwandi Nirwandi. "Pengaruh weight training terhadap peningkatan daya ledak otot lengan." Sport Science 19.1 (2019): 1-9.
Asnaldi, Arie. "Hubungan Kelentukan dan Daya Ledak Otot Lengan Terhadap Ketepatan Smash Bolavoli." Physical Activity Journal (PAJU) 1.2 (2020): 160-175.
Devi, A., & Neldi, H. 2020. Hubungan Daya Ledak Otot Tungkai dan Kelentukan Pergelangan Tangan dengan Kemampuan Lay Up Shoot Bolabasket. Jurnal JPDO, 2(2), 49-54.

Abdin, Akros. (1999). Bolabasket Kembar.Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Albertus Fenanlampir & Muhammad Mulyi Faruq. 2015. Tes Dan Pengukuran Dalam Olahraga. Yogyakarta. CV Andi Offset.

Boolani, A., Lackman, J., Baghurst, T., Larue, J. L., & Smith, M. L. (2019). Impact of Positive and Negative Motivation and Music on Jump Shot Efficiency among NAIA Division I College Basketball Players. International Journal of Exercise Science, 12(5), 100–110.

Danny, Kosasih. 2008. Fundamental Basketball First Step To Win. Semarang: Karangturi Media.

Dhimas Fitriasmara. 2015. Analisis Keungggulan Tim Putra Bola Basket Sidoarjo pada Porprov Jawa Timur. E Journal 2015.

Ismaryati. 2008. Tes dan Pengukuran Olahraga. Surakarta: UPT Penerbit dan Percetakan UNS.

Fatahillah, A. 2018. Hubungan Kelincahan Dengan Kemampuan Dribbling Pada Siswa Ekstrakurikuler Bola Basket. Gelanggang Olahraga: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 1(2), 11-20.

Fachrurozy, F., Rosmawati, R., Yaslindo, Y., & Sepriani, R. (2022). Tinjauan Kelincahan yang Diukur Melalui Tes Zig Zag Run dan Tes Illinois Agility Run. Jurnal JPDO, 5(2), 92-98.

Gusva, A., Neldi, H., Nirwandi, N., & Marta, I. (2023). Hubungan Koordinasi Mata-Tangan dan Kelincahan terhadap Kemampuan dribbling Siswa Ekstrakurikuler Bolabasket SMAN 2 Lubuk Basung Kabupaten Agam. Jurnal JPDO, 6(8), 8-15

I Made Andikan Bayu. 2019. Metode Latihan Beef dan Latihan Wall Shooting Permainan Bolabasket. Jambural Journal Of Sports Coaching Vol 1.No 1. Januari 2018 ISSN: 2654-345.

Indah Gita Cahayani, et al. “LATIHAN LARI ZIG-ZAG TERHADAP HASIL KELINCAHAN PEMAIN FUTSAL ACADEMY WOMEN BIGREDS PALEMBANG.”

Irawan, Roma, and Heru Syarli Lesmana. “Validity and Reliability Testing on Eye Hand Coordination Basketball Players “Overhead and under Arms Throw.”” Proceedings of the 1st Progress in Social Science, Humanities and Education Research Symposium (PSSHERS 2019), vol. 464, 2020

Jon, Oliver. 2007. Dasar-dasar BolaBasket. Bandung: Pakar Raya.

Marta, Ibnu Andli, and Hendri Neldi. "Hand Eye Coordination and Explosive Power of Limb Muscles for Under Ring Ability in playing Basketball." Halaman Olahraga Nusantara: Jurnal Ilmu Keolahragaan 6.1 (2023): 1-14

Noris alim kurniawan (2014) Hubungan Antara Tingkat Konsentrasi Siswa Dengan Ketetapan Free Trhow Dalam Permainan Bola Basket (Studi Peserta Ekstrakurikuler Bola Basket Sma Negeri 1 Sooko Mojokerto Tahun Ajaran 2013/2014.

Perbasi, P.B. (2012). Peraturan Resmi Bola Basket. Jakarta: Perbasi.

Sandriyal, F., Neldi, H., Madri, M., & Marta, I. (2023). Hubungan Koordinasi Mata Tangan terhadap Kemampuan Under Ring. Jurnal JPDO, 5(9), 76-83.

Sapta Kunta Purnama. 2010. Kepelatihan Bola Basket Modern, Surakarta: Yuma Pustaka.

Sari, D. N., Wulandari, I., & Hardiansyah, 5. (2020, August). Contributions of Arm Muscle Strenght Against Forehand Drive Skills for Table Tennis Athletes. In 1st Internasional Conference of Physical Eduacation (ICPE 2019) (pp. 120-123). Atlantis Press.

Sugiyanto. 2008. Pengembangan Model Permainan basketball and football Combination Untuk Pembelajaran Penjasorkes Siswa Sekolah Dasar. Semarang: UNNES.

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Sumintarsih. 2012. Pengaruh Metode Latihan Dan Koordinasi Terhadap
Peningkatan Ketermpilan Teknik Dasar Bulutangkis. Tesis: UNY

Syafruddin. 2013. Ilmu Kepelatihan Olahraga, Padang: UNP Press Padang.

Widyastuti. 2011. Tes dan Pengukuran Olahraga. Jakarta: PT Bumi Timur Jaya

Wiessel, Hal.(2000). Bola Basket (dilengkapi dengan program pemahiran teknik dan taktik). Jakarta : PT Rajagrafindo Persada.

Zarwan. 2013. Bola Basket. Padang: Sukabina Press.