Tinjauan Penerapan Modifikasi Permainan Kecil dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Siswa SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Voni Sella
Rosmawati Rosmawati

Abstract

Masalah dalam penelitian ini adalah kurangnya standar modifikasi permainan kecil dalam pembelajaran pendidikan olahraga dan kesehatan siswa SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan modifikasi permainan kecil dalam pembelajaran pendidikan olahraga dan kesehatan siswa SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya. Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi penelitian adalah seluruh siswa SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya yang berjumlah 232 orang siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik Purposive Sampling. Sampel yang diambil difokuskan pada siswa kelas V sebanyak 37 siswa. Instrumen yang digunakan adalah angket. Berdasarkan analisis data yang diperoleh hasil penelitian adalah : 1). Didapatkan kualitas guru yang baik dalam penerapan modifikasi permainan kecil dalam pembelajaran pendidikan Jasmani olahraga dan kesehatan di kelas V SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya. 2) Mendapatkan kepuasan siswa dalam penerapan modifikasi permainan kecil dalam pembelajaran pendidikan Olahraga dan kesehatan di kelas V SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya dengan baik. Didapatkan sarana dan prasarana dalam penerapan modifikasi permainan kecil dalam pembelajaran pendidikan olahraga dan kesehatan di kelas V SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya dengan sangat baik.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Sella, V., & Rosmawati, R. (2024). Tinjauan Penerapan Modifikasi Permainan Kecil dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Siswa SD Negeri 03 Tiumang Kabupaten Dharmasraya. Jurnal JPDO, 7(11), 2487-2494. https://doi.org/10.24036/JPDO.7.11.2024.1012

References

Arisandi. 2014. Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Bagi Anak Cerebral Palsy Kelas V.d Di SLB YPPLB Padang. Jurnal Ilmiah Pendidikan Khusus. Padang. FIP Padang State University.
Candra, O, dkk. 2022. Efektifitas Model Pembelajaran Inkuiri Dengan Menggunakan Video Pada Mata Pelajaran Instalasi Motor Listrik. Jurnal Pendidikan Tambunsai. Vol 6, 1 (1124-1129). Padang: Universitas Negeri Padang.
Cusanni, W., & Rosmawati, R. 2019. Tingkat Kesegaran Jasmani dan Status Gizi Siswa Sekolah Dasar Negeri 01 Pangkalan Kecamatan Koto Baru. Jurnal JPDO, 2(3), 21-25.
Ega, T,R. 2013. Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani. Bandung: Alfabeta.
Gustiawati, R. 2017. Penerapan Materi Model Pembelajaran Permainan Kecil Di Dalam Pemanasan Terhadap Motivasi Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Pada Siswa Kelas Vi Sdn Mekarsari 05 Tambun Selatan Kabupaten Bekasi. Jurnal Penelitian. Karawang: Universitas Singaperbangsa Karawang.
Jalius, E. 2012. Pengembangan Program Pembelajaran. Padang: UNP Press.
Jihat & Haris. 2012. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Mu lti Pressindo.
Jonni, dkk. 2015. Bahan Ajar Modifikasi dan Permainan Kecil. Padang: UNP Press.
Murtiningsih, S. 2015. Nilai Pendidikan Dalam Dolanan Anak: Studi Tentang Permainan Tradisional Jawa (Congklak dan Gebrak Gunung). Jurnal Etika. Yogyakarta: Fakultas Filsafat Universitas Gajah Mada.
Purwanto, M. Ngalimin. 2014. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sabri. A. 2015. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Prestasi Pustaka Jaya.
Sanjaya, Wina. 2008. Kurikulum dan Pembelajaran: Teori dan Praktik Pengembangan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Kencana Prenada Group.
Saputra, Iwan. 2015. Difikasi Media Pembelajaran Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar. Jurnal FIK UNIMED. Vol 14. 2 (35-41). Medan: Universitas Negeri Medan.
Slameto. 2017. Belajar dan Faktor-faktor ya ng mempengaruhinya. Jakarta: Rinika Cipta.
Sriwahyuni, A. 2014. Pengaruh Permainan Kecil Hasil Belajar Gerak Dasar Dribble Bola Basket. Jurnal Pendidikan Jasmani. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
Sudjana, N., & Rivai, A. (2011). Media Pengajaran, Sinar Baru Algensindo: Bandung, cet. X.
Sugiyono, 2018. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung. Alfabeta.
Suhantoro. 1986. Manual Kesehatan Olahraga. Jakarta : Dinas Kesehatan DKI.
Suharsimi, A. 2012. Metode Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Suharsimi, A. 2012. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta. Rineka Cipta.
Sukirman. 2012. Pengembangan Media Pembelajaran. Yogyakarta: Pedagogia.
Supriyadi, M. (2018). Pelaksanaan proses belajar mengajar pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada Sekolah Dasar. Gelanggang Olahraga: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 1(2), 64-73.
Willadi, R. 2016. Strategi Model Pembelajaran Penjaskesrek. Padang. Sukabina Press.