Kesiapan Guru PJOK Menghadapi Kurikulum Merdeka di Tingkat Sekolah Menengah Atas se-Kecamatan Lembah Melintang Kabupaten Pasaman Barat

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Muhammad Ridho Rinaldi
Hilmainur Syampurma

Abstract



Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kesiapan Guru PJOK dalam melaksanakan pembelajaran dengan menggunakan Kurikulum Merdeka di tingkat sekolah menengah atas se- Kecamatan Lembah Melintang Kabupaten Pasaman Barat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Metode yang digunakan adalah metode survei. Instrumen dalam pengumpulan data berupa angket dengan menyebarkan kuisioner. Populasi dalam penelitian ini yaitu guru PJOK di tingkat sekolah menengah atas se-Kecamatan Lembah Melintang Kabupaten Pasaman Barat yang berjumlah 15 guru, yang diambil dengan total sampling, selanjutnya 15 guru,  instrumen dalam penelitian ini berupa angket yang telah divaliditas oleh peneliti dengan hasil uji validitas r tabel 0,344 sedangkan hasil uji reliabilitas instrumen adalah 752. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesiapan guru dalam melaksanakan pembelajaran PJOK dengan kurikulum merdeka di tingkat sekolah menengah atas se-Kecamatan Lembah Melintang Kabupaten Pasaman Barat yaitu, sebanyak 8 responden (53%) mempunyai kesiapan siap,7 responden (47%) mempunyai kesiapan tidak siap. Frekuensi terbanyak sebesar 53% pada kategori siap. Dengan demikian kesiapan guru dalam melaksanaan pembelajaran PJOK dengan kurikulum merdeka di tingkat sekolah menengah atas se-Kecamatan Lembah Melintang adalah siap.


 




##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Rinaldi, M., & Syampurma, H. (2024). Kesiapan Guru PJOK Menghadapi Kurikulum Merdeka di Tingkat Sekolah Menengah Atas se-Kecamatan Lembah Melintang Kabupaten Pasaman Barat. Jurnal JPDO, 7(8), 1831-1840. https://doi.org/10.24036/JPDO.7.8.2024.42

References

Asnaldi.A, dkk. (2019). Hubungan Motivasi Olahraga dan Kemampuan Motorik dengan Hasil Belajar Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Siswa Sekolah Dasar Negeri 16 Sintoga Kecamatan Sintuk Toboh Gadang Kabupaten Padang Pariaman.Jurnal MenssanaVol. 3 No. 2: 16-27
Dessi N.S. (2017). Analisis Kemampuan Footwork Tenis Meja Mahasiswa UKO Tenis Meja Universitas Negeri Padang. Jurnal Sain Olahraga dan Pendidikan Jasmani, 17(2), 102
Dessi. N. S., Indri W., & Sefri H. (2020). Contributions of Arm Muscle Strength Against Forehand Drive Skills for Table Tennis Athletes. In 1st International Conference of Physical Education (ICPE 2019) (pp. 120-123). Atlantis Press
Dessi. N. S.(2020). Tinjauan kebugaran jasmani siswa sekolah dasar. Jurnal Sporta Saintika, 5(2), 133-138.
Dewi, R. P., & Sepriadi, S. 2021. Minat Siswa SMP Terhadap Pembelajaran PJOK Secara Daring Pada Masa New Normal. Physical Activity Journal (PAJU), 2(2), 205-215
Febrianti, E. W. (2022). Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar Mata Pelajaran Pjok Di Smp Se-Kecamatan Gayamsari Kota Semarang.SeminarNasionalKeIndonesiaan VII, 847.
Fitriyah, C. Z., & Wardani, R. P. (2022). Paradigma Kurikulum Merdeka Bagi Guru Sekolah Dasar. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 12(3), 236-243.
Gunawan, A. (2022). Implementasi Dan Kesiapan Guru Ips Terhadap Kurikulum Merdeka. Kompleksitas: Jurnal Ilmiah Manajemen, Organisasi Dan Bisnis, 11(2), 20-24.
Hanifa. (2017). Meningkatkan Kemampuan Guru dalam Menyusun Perencanaan. Jurnal Pendidikan.
Hariadi, R., & Mardela, R. (2020). Pengaruh Latihan Daya Ledak Otot Tungkai Terhadap Kemampuan Smash. Jurnal Patriot, 2(3), 898-906.
Lathifah, R., Keguruan, F., Pendidikan, D. I., Guru, P., Dasar, S., Maharani, T., Pratiwi, S., Fakultas, A., Dan, K., Pendidikan, I., Chaerunisa, F., Mada, W., Fakultas, S., Rahayu, E., & Fakultas, S. (2022). Inovasi Nadiem Makarim Mengenai Merdeka Belajar. 115–123.
Martin, R., & Simanjorang, M. M. (2022). Pentingnya Peranan kurikulum yang Sesuai dalam Pendidikan di Indonesia.
Nando, M. A., & Wulandari, I. (2018). Pengaruh Latihan Ledder Drill (Agility) Terhadap Kemampuan Footwork Bulutangkis Mahasiswa Unit Kegiatan Olahraga Universitas Negeri Padang. Jurnal Performa Olahraga, 3(2), 35–44
Sari, S., Yaslindo, Y., Wahyuri, A., & Apriyano, B. (2024). Pengembangan Media Berbasis Video Pembelajaran PJOK pada Materi Bola Voli di SMP N 34 Padang. Jurnal JPDO, 7(4). 7
Sepriadi, Arsil, & Mulia, A. D. (2018). Pengaruh Interval Training Terhadap Kemampuan daya tahan aerobik pemain futsal. Jurnal Penjakora, 5(2), 121–127
Suwirman, S., Ihsan, N., & Sepriadi, S. (2018). Hubungan status gizi dan motivasi berprestasi dengan tingkat kondisi fisik siswa pplp cabang pencak silat sumatera barat. Sporta Saintika, 3 (1), 410-422
Syampurma, H. (2016). Kontribusi Status Gizi Terhadap Hasil Belajar Penjasorkes Bagi Siswa-Siswi SMP N 10 Padang, Jurnal Menssana: Vol 1 No 2
Syampurma, H. (2017). Perbedaan Tingkat Kesegaran Jasmani Berdasarkan Status Gizi. 7.
Syampurma, H. (2018). Studi Tentang Tingkat Pengetahuan Ilmu Gizi Siswa-Siswi SMP Negeri 32 Padang. Jurnal Menssana, 3(1), 88-99
Wulandari, I., Arnando, M., Jatra, R., & Resky, A. I. (2021). The Effect Arm Muscle Explosive Power and Self Confidence to Speed Of Service. Jurnal Menssana, 6(2), 109-117
Wahyuri, A. S, Firdaus, K., & Sepriani, R. (2023). Tinjauan tentang kesehatan pribadi siswa kelas iv dan v sekolah dasar negeri 06 koto gadang guguk kecamatan gunung talang kabupaten Solok. Jurnal JPDO,6(7),53-58
Wahyuri, A. S. (2017). Pengembangan model latihan kebugaran jasmani berbasis aktivitas bermain. Jurnal MensSana, 2(2), 14-18