Hubungan Daya Ledak Otot Tungkai dan Koordinasi Mata-Tangan Terhadap Keterampilan Lay Up Shoot Atlet Bolabasket Dalam Pengembangan Diri SMA N 1 Batipuh
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan daya ledak otot tungkai dan koordinasi mata tangan terhadap keterampilan lay up shoot pada atlet bola basket dalam pengembangan diri SMA N 1 Batipuh. Jenis penelitian ini adalah korelasional. Berdasarkan data yang dianalisis menunjukkan bahwa : 1) Terdapat hubungan signifikan daya ledak otot tungkai terhadap keterampilan lay up shoot atlet bolabasket dalam pengembangan diri SMA N 1 Batipuh. 2) Terdapat hubungan signifikan koordinasi mata-tangan terhadap keterampilan lay up shoot atlet bolabasket dalam pengembangan diri SMA N 1 Batipuh. 3) Terdapat hubungan signifikan daya ledak otot tungkai dan koordinasi mata-tangan terhadap keterampilan lay up shoot atlet bolabasket dalam pengembangan diri SMA N 1 Batipuh.