Pengetahuan Siswa Tentang Kesehatan Pribadi Kelas V Sekolah Dasar Negeri 14 Olo Padang Barat

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Muhammad Adnan Luthfi
Pitnawati Pitnawati

Abstract

Dari gejala yang dilihat dilapangan diduga pengetahuan siswa tentang kesehatan masih kurang dan begitu juga lingkungan sekolah diamati itu kurang kebersihannya dan begitu juga observasi tentang usaha kesehatan sekolah kurang terlaksana sehingga pengetahuan kesehatan pribadi siswa kelas V sekolah dasar negeri 14 olo Padang Barat kurang terlaksana dengan baik. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket sampel penelitian. Data yang diperoleh dianilsis dengan menggunakan rumus analisis deskriptif yaitu P=F/Nx100%. Hasil penelitian ini adalah : (1) peleaksanaan pengetahuan kesehatan gigi dan mulut berada pada klasifikasi cukup. (2) peleaksanaan pengetahuan kesehatan kulit berada pada klasifikasi cukup. (3) peleaksanaan pengetahuan kesehatan kuku berada pada klasifikasi baik. (4) peleaksanaan pengetahuan kesehatan rambut berada pada klasifikasi baik. 5) pelaksanaan pengetahuan kesehatan telinga pada klasifikasi baik

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Luthfi, M., & Pitnawati, P. (2019). Pengetahuan Siswa Tentang Kesehatan Pribadi Kelas V Sekolah Dasar Negeri 14 Olo Padang Barat. Jurnal JPDO, 2(2), 1-5. Retrieved from http://jpdo.ppj.unp.ac.id/index.php/jpdo/article/view/178