Analisis Metode Kepramukaan K.H Dewantara Raden Dwi Sartika dan Implementasi pada SMK Negeri 1 Padang Panjang

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Hasan Agustian
Nirwandi Nirwandi

Abstract

Permasalahan yang terjadi di GudepAnalisis Metode Kepramukaan K.H Dewantara Raden Dwi Sartika dan Implementasi pada SMK Negeri 1 Padang Panjang, tentang pelaksanaan kegiatan kepramukaan yang kurang terlaksana sebagaimana mestinya, hal ini dilihat darikebiasaan anggota pramuka yang kurangmenjalankan metode kepramukaan. Tujuan penelitian ini yaitu, untuk mengetahui Analisis Metode Kepramukaan K.H Dewantara Raden DwiSartika dan Implementasi pada SMK Negeri 1 Padang Panjang. Jenis penelitian ini adalahdeskriptif, yang dilaksanakan pada bulanSeptember 2023 di SMK N 1 Padang Panjang.Populasi penelitian berjumlah 40 orang yang terdiri dari anggota penegak. Teknik pengambilan sampel dilakukan dengan Sensus Sampling adalah teknik penentuan sampel bila semua anggota populasi digunakan sebagai sampel jadi sampeldalam penelitian ini 40 orang. Teknikpengumpulan data menggunakan angket instrumenpenelitian skala Likert. Hasil penelitianimplementasi metode kepramukaan AnggotaPramuka Gudep Analisis Metode Kepramukaan K.H Dewantara Raden Dwi Sartika dan Implementasi pada SMK Negeri 1 Padang Panjangtermasuk dalam klasifikasi Sangat Baik dengan persentase 81,55%.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Agustian, H., & Nirwandi, N. (2024). Analisis Metode Kepramukaan K.H Dewantara Raden Dwi Sartika dan Implementasi pada SMK Negeri 1 Padang Panjang. Jurnal JPDO, 7(4). https://doi.org/10.24036/JPDO.7.4.2024.90