Penerapan model latihan Dribbling, Passing, Shooting Berbasis Filanesia Dalam Permainan Sepakbola untuk anak usia 10-13

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Irfan Rulinanda Putra
Emral Emral
Atradinal Atradinal
Haripah Lawanis

Abstract

 Permasalahan penelitian ini adalah masih rendahnya kemampuan teknik dasar sepakbola dalam permaina sepakbola untuk Usia 10-13. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penerapan model latihan filanesia terhadap kemampuan teknik dasar sepakbola dalam permaina sepakbola untuk Usia 10-13. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu (Quasy experiment). Penelitian ini dilaksanakan dilapangan Balai Selasa pada bulan Juni s.d Juli 2023. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh dalam permaina sepakbola untuk Usia 10-13 yang berjumlah 18 orang pemain. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling, maka jumlah sampel adalah 18 orang pemain. Instrument penelitian menggunakan tes kemampuan teknik dasar sepakbola yang terdiri dari tes passing, dribbling dan shooting. Teknik analisis data menggunakan analisis uji beda mean atau uji t. Hasil penelitian ini adalah Terdapat implementasi model latihan filanesia secara signifikan Terhadap Keterampilan Teknik Dasar Permainan Sepakbola di SSB PERSEBAL thitung>ttabel (8,86 > 1,74). Artinya latihan ini sangat direkomendasikan dalam usaha peningkatan kemampuan teknik dasar sepakbola pemain.


 

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Putra, I., Emral, E., Atradinal, A., & Lawanis, H. (2023). Penerapan model latihan Dribbling, Passing, Shooting Berbasis Filanesia Dalam Permainan Sepakbola untuk anak usia 10-13. Jurnal JPDO, 7(2), 25-31. https://doi.org/10.24036/JPDO.7.2.2024.30