Tinjauan Keterampilan Teknik Dasar Sepakbola Atlet SSB Putra Painan Kabupaten Pesisir Selatan

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Rado Ricardo Pratama Putra
Syahrastani Syahrastani
Willadi Rasyid
Haripah Lawanis

Abstract


Permainan Sepakbola merupakan olahraga prestasi yang di pertandingkan, dalam mengembangkan permainan serpakbola butuh pemahaman teknik dasar dalam perrmainan sepak bola agar pemain dapat melakukanb hal yang terbaik dalam pertandingan sepak bola. Berdasarkan pengamatan yang telah peneliti lakukan terhadap atlet SSB Putra Painan Kabupaten Pesisir Selatan sewaktu pengamatan dan pengambilan data saat penelitian,kemampuan teknik dasar sepakbola atlet SSB Putra Painan sudah terlihat baik. Baik dalam hal Shooting,Dribbling, dan Passing. Sehingga dari Tinjauan keterampilan teknik dasar sepakbola atlet SSB Putra Painan yang peneliti lihat, makanya peneliti mengambil penelitian ini. Untuk memberikan masukan agar keterampilan teknik dasar sepakbola atlet SSB Painan sangat baik lagi.


 



##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Putra, R. R., Syahrastani, S., Rasyid, W., & Lawanis, H. (2023). Tinjauan Keterampilan Teknik Dasar Sepakbola Atlet SSB Putra Painan Kabupaten Pesisir Selatan. Jurnal JPDO, 7(1), 85-92. https://doi.org/10.24036/JPDO.7.1.2024.1